Ambulans Masuk Jurang, IOF Banten Bantu Evakuasi

Banten, ceritabanten.com- Pengurus Daerah (Pengda) Indonesia Offroad Federation (IOF) Banten, berhasil melakukan evakuasi kendaraan roda empat (R4) yang masuk jurang di Desa Cikedung, Kecamatan Mancak, Kabupaten Serang, Jumat (9/6/2023). Diketahui, sekira pukul 14.00 WIB, pada Kamis (8/6/2023), ambulans desa yang dikemudikan oleh Zaenal, berangkat dari kantor Desa Cikedung, hendak menuju ke arah Bulakan. Pada saat…

Read More

Dilantik, Pengurus KORMI Kabupaten Serang Gencarkan Sosialisasi

Ketua Komite Olah Raga Rekreasi Masyarakat Indonesia atau KORMI Kabupaten Serang Tubagus Entus Mahmud Sahiri memastikan bakal menggencarkan sosialisasi kepada masyarakat di Kabupaten Serang. Sebab menurutnya, jika tidak adanya upaya untuk menyebarluaskan informasi kepada masyarakat maka organisasi yang di pimpinnya tidak akan berkembang. Hal itu disampaikan Entus usai pelantikan Ketua dan Jajaran Pengurus KORMI Kabupaten…

Read More