Kali Pertama PKB Juang Sesko TNI dan Sespimti Polri Dikunjungi Panglima TNI
Nasional, ceritabanten.com- (Puspen TNI). Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., didampingi Kasau Marsekal TNI Fadjar Prasetyo, S.E., M.P.P., C.S.F.A., mengunjungi Perwira Siswa Sesko TNI, Sespimti Polri, Sesko Angkatan dan Sespimmen Polri yang saat ini tengah melaksanakan Program Kegiatan Bersama (PKB) Kejuangan tahun 2023, bertempat di Seskoau, Kabupaten Bandung Barat, Jum’at (09/06/2023). Program PKB Juang tersebut…

